Studi Banding Ke Inspektorat Daerah Kota Tanjung Pinang

Inspektur Daerah Provinsi Jawa Barat @eni_rohyani, Pejabat Struktural beserta Tim Inspektorat Jabar melaksanakan Studi Banding ke Inspektorat Daerah Kota Tanjungpinang, Kamis (15/12/2022).

Studi banding tersebut dilaksanakan dalam rangka pembahasan terkait penerapan Strategi Nasional Pencegahan Korupsi (Stranas PK), Capaian Standar Pelayanan Minimal (SPM), Reformasi Birokrasi (RB), Sistem Pengendalian Intern Pemerintah (SPIP), Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintahan (SAKIP), dan pembahasan terkait pengawasan pada umumnya.

.
@ridwankamil
@ruzhanul
@swangsaatmaja
.
Sauyunan Pikeun tetep Juara.
#janganBuruBuruNyerah
.

Dok : HumasInspt
.
#JabarJuaraLahirBatin #ridwankamil #uuruzhanululum #JabarJuara
#zonaintegritas #wbk #wbbm
#banggajadiwargajabar #jawabarat #jabar

Categories: Tak Berkategori
0 0 votes
Article Rating
Subscribe
Notify of
guest
0 Komentar
Inline Feedbacks
View all comments